Miss Indonesia International Motor Show (IIMS 2017)
Miss IIMS |
Acara IIMS tersebut tidak berfokus pada produk otomotif itu sendiri. Event tersebut juga menyelenggarakan kejuaraan yang pesertanya adalah SPG (Sales Promotion Girl). Para pendamping produk kendaraan tersebut dengan setia menemani dan memperkenalkan produk dengan baik. Dengan alasan seperti itu, maka pihak penyelenggara berinovasi untuk memberikan sebuah penghargaan kepada SPG yang loyalitas melalui event Miss Motor Show.
Event Miss Motor Show 2016 menampilkan konsep Pageant yang berbeda dengan kontes lainnya. Para kontestan memiliki penilaian tertentu dan program yang akan dilakukan dengan pengaturan khusus. Kontestan akan dinilai tidak hanya berdasarkan pada keahlian mereka sebagai sales promotion. Tapi juga sebagai brand ambassador brand yang mereka wakili. Proses penilaiaan bukan hanya dari kecantikan SPG itu sendiri. Melainkan dari pengetahuan, sikat dan kemampuan dalam handle sesuatu, dan penguasaan bahasa asing. Oleh karena itu pengetahuan mereka tentang positioning produk, komunikasi produk dan produk itu sendiri penting bagi mereka."
Ditahun 2016 ini, pemenang Miss Motor Show dipegang oleh perusahaan asal Jepang. Pada event tersebut, pemilihan kejuaraan dilakukan melalui Votting berdasarkan para pengunjung yang hadir dan melalui voting online melalui situ resmi IIMS 2016. Pemenang akan diumumkan diakhir acara pameran sebagai acara penutup.
Inilah pemenang dari MISS MOTOR SHOW 2016 yang dinilai oleh para ahli dari SLVR, majalah Pinkorset, dan Dyandra Promosindo.
FIRST WINNER
Estherlita C
TOYOTA
RUNNER UP 1
Keziq Whihelmina
NISSAN
RUNNER UP 2
Cindy Larisa
Honda Motor
MISS AUTOMOTIVE
Michaella
GARANSINDO
MISS PHOTOGENIC
Zhilabella
MERCEDES BENZ
MISS CONGENIALITY
Jessica Claudia
TOYOTA
MISS FAVORITE
Lalita
MITSUBISHI
FINALLIS 1
Evelyn Gracia
YAMAHA
FINALLIS 2
Nathasa Febrina
CHEVROLET
FINALLIS 3
Sisca Meci
HONDA PROSPECT MOTOR
Source : indonesianmotorshow.com
Nah, itulah deretan 10 SPG yang telah menjadi juara diajang Miss Motor Show 2016. Tentunya untuk menjadi yang terbaik, harus memiliki tekat dan semangat yang tinggi, serta kerja keras yang tidak ada habisnya. Bagi sobat Honda yang sudah mendukung kelangsungan acara IIMS tahun 2016, Terima kasih telah mengikuti dan mendukung Miss Motor Show. Semoga ditahun depan, perusahaan Honda dapat menjadi lebih baik dan memenangkan kejuaraan Miss Motor Show 2017. Amin